Kamus Bahasa Sunda

  1. Lemes ka Sorangan: Kata lembut mengacu pada diri sendiri. Misal saya makan = Abdi neda
  2. Lemes ka Batur: Kata lembut mengacu pada menunjukkan rasa hormat kepada seseorang. Misal Ayah makan = Bapa tuang
  3. Basa Loma: Kata umum yang digunakan untuk mengobrol dengan teman. Misalnya David makan = David dahar
  4. Basa Indonesia: terjemahan Bahasa Indonesia
  5. Basa Inggris: terjemahan Bahasa Inggris